Selasa, 22 Januari 2013

Cara Mengatasi Virus Komputer



Banyak sekali cara untuk mengatasi virus komputer yang pada umumnya di lakukan. Tapi salah satu yang paling cepat bisa di bilang adalah dengan cara mengintal ulang komputer layaknya komputer baru. Cara ini tergolong ampuh untuk memberisihkan virus komputer anda namun kendalanya cukup banyak seperti kita harus instal semua software kembali baik software motherboard, soundcard, vga card, audio , network dan belum lagi software yang sering kita jalankan harus di instal kembali karena registrasinya sudah terhapus beserta os sebelumnya. 
Waktu yang di butuhkan juga relatif tidak sebentar. Jika anda baru mulai memulainya anda membutuhkan waktu 5-10 jam. dimulai dari mencari software softare pendukung bawaan anda seperti souncard dan lain sebagainya. di tambah kemungkinan besar anda akan kehilangan semua data data yang ada dalam hardisk komputer anda. Ya, mau tidak mau itu semua harus permanen di hapus karena tentunya ada tidak mengetahui dimana virus itu bersemayam dan sudah sejauh apa virus komputer itu sudah berkembang.Untuk itulah sekarang anda paham mengapa biaya yang diterapkan teknisi komputer untuk jasa instal ulang / membersihkan virus cukup mahal.

Sedangkan cara yang lain sebenarnya sudah saya ulas pada tutorial / panduan cara mengatasi Virus shortcut pada komputer dimana sebaiknya anda menggunakan software / program Antivirus yang premium alias berbayar untuk menjamin keamanan komputer anda 

Cara mengatasi virus komputer dengan mudah sebenarnya bisa anda akal akali jika anda meiliki box hardrive portable. Ya anda tinggal cari sahabat / kerabat anda yang komputernya telindungi oleh antivirus premium kemudian minta unutk di bersihkan menggunakan antivirusnya. 


Jika virus komputer anda sudah bisa di atasi atau telah menemukan cara mengatasi virus komputer yang tepat, maka berikut ini adalah langkah langkah untuk meminimalisir terserang virus kembali
Gunakan OS original.
Sebisa mungkin gunakanlah OS yang original baik itu Windows atau OS lainya .  Harganya memang mahal tapi sebanding dengan waktu yang terbuang saat terkena virus apalagi jikalau sampai harus instal ulang.

Update antivirus
Sebisa mungkin terus megupdate antivirus anda anda baik itu gratisan maupun premium(saran jika ingin proteksi lebih baik gunakan yang premium ), jika anda suka online update juga browser anda karena biasanya salah satu update versi browser yang dilakukan oleh pengelola seperti firefox juga untuk mengatasi permasalahan yang mungkin terjadi pada versi sebelumnya seperti terinjeksi malware.
Amankan data anda 
Jika menerima file secara online maupun offline baik itu dari teman akrab atau bahkan dari bos anda sekalipun tetap harus anda SCAN terlebih dahulu. Bisa menggunakan software antivirus anda atau bisa secara online lewat virustotal.com
Kualitas software 
Jangan pakai software premium / berbayar yang bajakan atau crack, ada sebagian crack mungkin sudah sudah disusupin virus atau spyware. Atau bisa juga sengaja sudah di injek virus oleh orang orang iseng.. 

Terkait

Description: Cara Mengatasi Virus Komputer Rating: 4.5 Reviewer: Unknown ItemReviewed: Cara Mengatasi Virus Komputer
Al
Mbah Qopet Updated at: 05.41

0 komentar:

Posting Komentar